x

Live Streaming Piala Thomas dan Uber 2018 Hari Keempat

Rabu, 23 Mei 2018 07:25 WIB
Penulis: Annisa Hardjanti | Editor: Cosmas Bayu Agung Sadhewo

Baik tim Thomas maupun Uber Indonesia sukses merebut tiket perempatfinal di ajang turnamen Piala Thomas dan Uber 2018 di Bangkok, Thailand.

Dalam gelaran Piala Uber 2018 di hari kedua, Selasa (22/05/18) kemarin, Indonesia mampu menyapu bersih pertandingan dan melaju ke babak perempatfinal bersama China. 

Baca Juga

Sedangkan tim Thomas Indonesia sendiri memastikan diri lolos ke babak perempatfinal usai berhasil mengungguli tuan rumah Thailand dengan hasil akhir 4-1. 

Laga hari keempat turnamen bergengsi tersebut yang berlangsung pada Rabu (23/05/18) ini akan mempertemukan tim Uber Indonesia dengan wakil China. Tim Thomas Indonesia akan menghadapi wakil Korea Selatan. 


1. Hasil Pertandingan Thomas dan Uber Hari Ketiga

Anthony Sinisuka Ginting di Piala Thomas 2018.

Berikut hasil lengkap Uber Indonesia vs Prancis:

Tunggal Putri: Gregoria Mariska Tunjung vs Yaelle Hoyaux: 21-9, 21-8

Ganda Putri:  Della Destiara Haris/Ni Ketut Mahadewi Istarani vs Emilie Lefel/Anne Tran: 21-10, 21-16

Tunggal Putri:  Dinar Dyah Ayustine vs Marie Batomene: 21-17, 21-10

Ganda Putri: Nitya Krishinda Maheswari/Apriyani Rahayu vs Delphine Delrue/Lea Palermo: 16-21, 21-19,  21-19

Tunggal Putri:  Ruselli Hartawan vs Katia Normand: 21-17, 21-16

Berikut hasil lengkap Thomas Indonesia vs Thailand:

Tunggal Putra: Anthony Sinisuka Ginting vs Khosit Phetpradab: 21-8, 21-14

Ganda Putra: Kevin Sanjaya Sukamuljo/Marcus Fernaldi Gideon vs Kittisak Namdash/Nipitphon Phuangphuapet: 16-21, 21-13, 12-21.

Tunggal Putra: Ihsan Maulana Mustofa vs Kantaphon Wangcharoen: 16-21, 21-8, 24-22 

Ganda Putra: Muhammad Rian Ardianto/Fajar Alfian vs Tinn Isriyanet/Dechapol Phuavaranukroh: 21-10, 21-18.

Tunggal Putra: Firman Abdul Kholik vs Pannawit Thongnuam: 21-19, 21-14


2. Jadwal Pertandingan Piala Thomas dan Uber Cup 2018

Piala Thomas dan Uber 2018.

Pukul 09.00 WIB

Thomas Cup  - Group C Taiwan [4]  vs Japan Main Location - 1
Uber Cup  - Group D China [2] vs Indonesia Main Location - 2
Thomas Cup  - Group C Hong Kong vs Germany Main Location - 3
Uber Cup  - Group D Malaysia vs France Main Location - 4

Pukul 14.00 WIB

Uber Cup  - Group A Japan [1] vs India Main Location - 1
Thomas Cup  - Group B Indonesia [3] vs Korea Main Location - 2
Uber Cup  - Group A Canada vs Australia Main Location - 3
Thomas Cup - Group B Thailand vs Canada Main Location - 4

Pukul 19.00 WIB

Thomas Cup  - Group D Denmark [2] vs Malaysia Main Location - 1
Uber Cup  - Group B Thailand [4] vs Taiwan Main Location - 2
Thomas Cup  - Group D Russia vs Algeria Main Location - 3
Uber Cup  - Group B Hong Kong vs Germany Main Location - 4
 


3. Link Live Streaming Piala Thomas dan Uber 2018

Logo Thomas dan Uber Cup 2018.

Untuk menyaksikan pertandingan Piala Thomas dan Uber 2018 bisa dilihat disini:

VideoStream (Klik di Sini)

Smash Nation (Klik di Sini)

Live Score (Klik di Sini)

Disclaimer:

*INDOSPORT tidak bertanggung jawab terhadap copyright dan kualitas siaran.

*Jadwal bisa berubah sewaktu-waktu

Piala ThomasPiala UberIndonesiaRaketSports Streaming

Berita Terkini