9K
Lepas James Harden, Brooklyn Nets Akhiri Proyek 'Big 3' dengan Rapor Merah
© Troy Taormina-USA TODAY Sports
Akhirnya Berjodoh dengan Sixers
Sixers sendiri sebenarnya sudah naksir pada Harden sejak ia masih di Rockets. General manager lama mereka, Daryl Morey, sempat melakukan pendekatan pada Januari 2021 lalu namun pada akhirnya sang penembak justru memilih berlabuh ke Nets.
Kini Sixers dengan datangnya Harden akan semakin menjadi salah satu favorit untuk menjuarai NBA. Pasalnya mereka juga sudah punya pemain hebat dalam diri Joel Embiid.