Cantik dan Modis, Atlet Bowling Ini Bongkar Rahasia di Balik Emas Pertama Malaysia

Kamis, 23 Agustus 2018 02:39 WIB
Editor: Prio Hari Kristanto
© Getty Images
Tim Bowling asal Malaysia. Copyright: © Getty Images
Tim Bowling asal Malaysia.
Bermain Fantastis

Pelatih Malaysia, Holloway Cheah, mengungkapkan jika pemain Malaysia mampu bermain fantastis dan pantas meraih medali emas. Tim Malaysia tercatat terakhir kali meraih medali emas Asian Games pada 1994 di Hiroshima.

"Mereka bermain sepenuh hati. Di babak awal game terakhir mereka hanya terpaut 60 pins dari peringkat dua dan tiga, namun mereka tetap  berjuang untuk meraih kemenangan," ujar Cheah.

"Mereka benar-benar fantastis," tutupnya.

Ikuti terus berita sepak bola Internasional dan seputar Asian Games 2018, hanya di INDOSPORT.COM