Critic Sport

Hambalang, Distorsi Cita-cita Memajukan Olahraga Nasional

Kamis, 17 Maret 2016 15:00 WIB
Penulis: Zainal Hasan | Editor: Galih Prasetyo
 Copyright:
Akan Kembali Dihidupkan

Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) saat ini, Imam Nahrawi memang memiliki rencana akan melanjutkan kembali pembangunan komplek olahraga ini.

Pria yang kerap disapa Cak Imam ini telah melakukan kunjungan langsung ke mega proyek ini pada Selasa 15 Maret kemarin. Dia pun berjanji akan melakukan laporan kepada Presiden Joko Widodo.

"Biasanya kita hanya melihat dari Jakarta. Tapi saat ini kita melihat secara langsung. Kami juga akan melihat satu per satu bangunan yang ada di sini," ucap Imam seperti dilansir Antara.

173