26.6K
8 Wanita Sensual Bertubuh Kekar (Part 1)
Rachel Cammon
Rachel Cammon merupakan binaragawati profesional dan juga seorang pelatih International Federation of Bodybuilders (IFBB) atau persatuan binaraga dunia.
Meski memiliki tubuh dengan otot yang besar, Rachel Cammon masih memiliki sisi wanita, yaitu gemar berbelanja dan melakukan pekerjaan rumah seperti cat.
Selain pintar merawat tubuhnya dengan hobi mengangkat beban, Cammon juga memiliki otak yang cerdas. Dirinya memiliki gelar sarjana di jurusan Sales Medis.