5 Event Olahraga Prestisius Tontonan Para Miliuner Dunia

Sabtu, 27 Mei 2017 16:21 WIB
Editor: Arum Kusuma Dewi
© golfwrx.com
The Masters. Copyright: © golfwrx.com
The Masters.
The Masters

Salah satu dari turnamen golf besar di Amerika Serikat ini diadakan setiap tahunnya di bulan April di Augusta National Golf Club, Georgia. Sudah dilaksanakan sejak lebih dari 80 tahun lalu secara eksklusif, turnamen ini dihadiri oleh para tokoh terkaya di AS, seperti dua anggotanya, Bill Gates dan Warren Buffet.