Profil Negara Asian Games 2018: Kamboja
Seperti yang disebut di atas, Sorn Seavmey akan dibebankan harapan yang besar untuk membawa Kamboja berbicara banyak di Asian Games 2018, khususnya untuk cabor Taekwondo.
Dilansir dari Cambodia Daily, Seavmey yang pada 2014 lalu dilatih oleh pelatih asal Korea Selatan, Choi Yong-Sok, berhasil mengalahkan Iran di laga final Taekwondo kategori Wanita kelas di bawah 73 kg.
Bahkan, berkat prestasinya pada Asian Games 2014 lalu, wanita cantik berusia 22 tahun ini mewakili negaranya di Olimpiade Rio, Brasil pada 2016 lalu. Sayang, pada kelas 67 kg, dia harus tersingkir di babak 16 besar oleh wakil Belanda, Reshmie Oogink.
Berikut Ini Daftar 23 Pemain Timnas Indonesia U-23 di Asian Games 2018
Terus Ikuti Berita Olahraga Asian Games 2018 Lainnya Hanya di INDOSPORT