Jadwal Pertandingan Lengkap Indonesia di Asian Games 2018 Hari Ini, Jumat 24 Agustus 2018

Jumat, 24 Agustus 2018 06:23 WIB
Editor: Prio Hari Kristanto
© Eli Suhaeli/INDOSPORT
LOGO ASIAN GAMES 2018. Copyright: © Eli Suhaeli/INDOSPORT
LOGO ASIAN GAMES 2018.

INDOSPORT.COM - Asian Games 2018 telah memasuki hari keenam. Ada 28 cabang olahraga yang bakal ditandingkan hari ini, Jumat (24/08/18), mulai dari angkat besi, menembak, bridge, angkat besi, hingga berkuda. 

Indonesia sendiri memiliki sejumlah peluang untuk mendapatkan medali emas melalui perjuangan di cabor hari ini. 

Setidaknya ada tiga cabor di mana Indonesia cukup kuat, yaitu bulutangkis, menembak, dan pencak silat. 

Untuk lebih lengkapnya, berikut INDOSPORT rangkumkan jadwal Indonesia di Asian Games 2018 hari ini.