Top News

Top 5 News: Kasus Bully Dewi Voli Korea, Biang Kerok Kekalahan Milan

Selasa, 16 Maret 2021 06:47 WIB
Penulis: Deodatus Kresna Murti Bayu Aji | Editor: Pipit Puspita Rini
 Copyright:
3. Tanda Kehancuran Barcelona, Joan Laporta Bawa Kabar Buruk

Nasib buruk benar-benar menghampiri Barcelona sepanjang musim 2020-2021. Mulai dari ancaman kepergian Lionel Messi, turunnya performa pasukan Ronald Koeman dan kini ada tambahan masalah besar dibawa oleh Joan Laporta.

Masalah besar apalagi yang bakal menimpa Barcelona?

Baca Selengkapnya: Tanda-tanda Kehancuran Nyata, Laporta Bawa Kabar Buruk Buat Barcelona

4. Barcelona Segera Resmikan Bintang Liverpool Idaman Koeman

Setelah terjasi krisis, kini muncul harapan bagi Barcelona pada bursa transfer musim panas mendatang dalam menambah amunisi pemain baru.

Barcelona dilaporkan bakal segera meresmikan bintang Liverpool yang diidam-idamkan Ronald Koeman. Siapakah bintang Liverpool yang kabarya sudah mencapai kesepakatan 95 persen?

Baca Selengkapnya: Rampung 95 Persen, Barcelona Resmikan Bintang Liverpool Idaman Koeman?

5. Biang Kerok Kekalahan AC Milan dari Napoli

AC Milan baru saja mendulang hasil buruk di kompetisi Serie A Italia karena kalah dari tamunya Napoli dengan skor 0-1. Hasil itu membuat pasukan Stefano Pioli semakin tertinggal dari pemuncak klasemen sementara, Inter Milan.

Dari analisa yang telah dirangkum oleh INDOSPORT, ada empat pemain AC Milan yang menjadi biang kerok kekalahan tersebut. Siapa saja mereka?

Baca Selengkapnya: 4 Pemain yang Jadi Biang Kerok Kekalahan AC Milan dari Napoli