Top 5 News: 5 Klub Labuhan Baru Buffon, Timnas Indonesia Coret Jebolan Eropa
Ketagihan dengan Veteran Barcelona, Inter Milan Usulkan Barter Pemain
Bintang veteran Barcelona, Miralem Pjanic terkesan melempem semenjak jadi objek tukar Arthur di Juventus. Jarang dimainkan Ronald Koeman, kariernya bisa terselamatkan dengan gabung Inter Milan.
Alhasil demi membuatnya tinggalkan Camp Nou, La Beneamata ajukan barter dengan Pjanic. Akankah Barcelona menerima keputusan tukar pemain nanti?
Baca selengkapnya: Klik di sini
Masih Penasaran Trofi Liga Champions, Buffon Menuju Barcelona?
Sudah berusia hampir setengah abad, Gianluigi Buffon tentu punya banyak prestasi membanggakan dengan banyak tim yang sudah dibelanya. Hanya saja, dari banyak klub yang dibelanya ada satu kekurangan trofi yang belum pernah didapatkannya yakni Liga Champions.
Mengingat Juventus sudah tak bisa diharapkan imbas kinerja buruk Andrea Pirlo, sekaligus kontrak yang bakal berakhir, kesempatan ini pun tak ingin disia-siakannya. Apakah kiper uzur ini akan gabung Barcelona nantinya?
Baca selengkapnya: Klik di sini