1.7K
Lagi, Andika Monoarfa Dipercaya Duduki Posisi Ketua Umum PB PERBASASI
© PB Perbasasi
Tugas Dalam Waktu Dekat
Salah satu tugas utama yang wajib dituntaskan oleh Andika dan kepengurusannya dalam waktu dekat adalah gelaran Pekan Olahraga Nasional (PON).
Beberapa silang pendapat masih terjadi jelang gelaran multy event dua tahunan ini, yang salah satunya adalah mengenai kostum yang akan digunakan oleh atlet putri.
"Jadi sebelumnya kan Aceh meminta untuk atlet putri mengenakan kostum yang syariah. Hingga saat ini masih kami bicarakan. Salah satu.yang kami tawarkan adalah memindahkan pertandingan putri di Medan. Tapi sampai saat ini hal tersebut masih belum usai dibahas," terang Andika.