x

Update Perolehan Medali Olimpiade 2020: China Kokoh di Puncak

Minggu, 1 Agustus 2021 05:28 WIB
Editor: Subhan Wirawan
Logo Olimpiade 2020

INDOSPORT.COM – Berikut update perolehan medali Olimpiade 2020 hingga Minggu (01/08/21), di mana kontingen China masih kokoh berada di puncak dengan total 46 medali.

Dalam lanjutan pertandingan Olimpiade 2020 kemarin, para kontingen China berhasil tampil gemilang di sejumlah cabor dan sukses meraih medali.

Beberapa cabor yang berhasil dimenangkan kontingen China adalah berlayar dan angkat besi, di mana dua atlet China yakni Lu Yunxiu dan Lyu Xiaojun mampu menyumbangkan masing-masing satu medali emas.

Baca Juga
Baca Juga

Di cabor berlayar, Lu Yunxiu jadi yang terbaik pada kategori Women's Windsurfer - RS:X. Sementara Lyu Xiaojun memenangkan angkat besi di nomor Men's 81kg.

Dengan ketambahan dua medali emas kemarin, total sampai saat ini China telah mengumpulkan 21 medali emas, 13 medali perak serta 12 perunggu yang membuat mereka kian kokoh di peringkat pertama.

Tuan rumah Jepang, mengikuti di tempat kedua dengan perolehan 30 medali yang terdiri dari 17 medali emas, 5 perak serta 8 perunggu.

Sepanjang hari kemarin, Jepang gagal mempersembahkan satu emas pun. Kontingen Negeri Sakura hanya bisa memperoleh medali perak di cabor judo berkelompok serta perunggu pada panahan perorangan pria.

Sementara wakil Indonesia sendiri, masih belum mendapatkan tambahan medali sejauh ini. Tercatat, Indonesia melorot ke peringkat 53 dengan perolehan satu medali perak dan tiga medali perunggu.

Baca Juga
Baca Juga

Untuk lebih lengkapnya, berikut update perolehan medali Olimpiade 2020 hingga Minggu (01/08/21) pagi WIB:


1. Medali Olimpade 2020

Aksi Greysia Polii dan Apriyani Rahayu ke final Olimpiade Tokyo
Rank Country G S B
1
People's Republic of China
21 13 12
2
Japan
17 5 8
3
United States of America
16 17 13
4
ROC
11 15 11
5
Australia
10 3 14
6
Great Britain
8 9 11
7
Republic of Korea
5 4 7
8
France
4 9 6
9
Netherlands
4 7 5
10
New Zealand
4 3 3
11
Germany
3 4 10
12
Canada
3 4 5
13
Switzerland
3 3 4
14
Czech Republic
3 3 1
15
Croatia
3 1 2
16
Italy
2 8 14
17
Chinese Taipei
2 2 3
18
Hungary
2 2 2
19
Slovenia
2 1 1
20
Kosovo
2 0 0
21
Brazil
1 3 4
22
Georgia
1 3 1
23
Romania
1 3 0
24
Spain
1 2 2
25
Hong Kong, China
1 2 0
25
South Africa
1 2 0
27
Austria
1 1 3
28
Serbia
1 1 2
29
Jamaica
1 1 1
30
Norway
1 1 0
30
Poland
1 1 0
30
Slovakia
1 1 0
30
Sweden
1 1 0
30
Tunisia
1 1 0
35
Turkey
1 0 2
36
Estonia
1 0 1
36
Fiji
1 0 1
36
Ireland
1 0 1
36
Uzbekistan
1 0 1
40
Bermuda
1 0 0
40
Belarus
1 0 0
40
Ecuador
1 0 0
40
Ethiopia
1 0 0
40
Greece
1 0 0
40
Islamic Republic of Iran
1 0 0
40
Latvia
1 0 0
40
Philippines
1 0 0
40
Qatar
1 0 0
40
Thailand
1 0 0
50
Colombia
0 2 1
51
Dominican Republic
0 2 0
51
Venezuela
0 2 0
53
Indonesia
0 1 2
53
Mongolia
0 1 2
55
Belgium
0 1 1
55
Cuba
0 1 1
55
Denmark
0 1 1
55
San Marino
0 1 1
55
Uganda
0 1 1
60
Bulgaria
0 1 0
60
India
0 1 0
60
Jordan
0 1 0
60
North Macedonia
0 1 0
60
Turkmenistan
0 1 0
65
Ukraine
0 0 5
66
Kazakhstan
0 0 3
67
Egypt
0 0 2
67
Israel
0 0 2
67
Mexico
0 0 2
70
Argentina
0 0 1
70
Azerbaijan
0 0 1
70
Côte d'Ivoire
0 0 1
70
Finland
0 0 1
70
Kuwait
0 0 1
70
Malaysia
0 0 1
70
Portugal
0 0 1

*Per 1 Agustus 2021

Medal Standings
Team/NOC
Total
NOC
Code
8 3 2 13 JPN
7 6 6 19 CHN
7 3 3 13 USA
5 6 3 14 GBR
5 4 6 15 ROC
3 4 0 7 NED
3 2 1 6 CZE
2 2 6 10 AUS
2 2 2 6 HUN
2 1 6 9 KOR
2 1 2 5 FRA
2 1 2 5 CRO
2 0 1 3 SLO
1 6 6 13 ITA
1 3 1 5 GEO
1 2 0 3 TPE
1 1 3 5 NZL
1 1 2 4 BRA
1 1 0 2 NOR
1 1 0 2 SWE
1 1 0 2 TUN
1 0 1 2 TUR
1 0 1 2 UZB
1 0 0 1 HKG
1 0 0 1 FIJ
JepangChinaOlimpiadeOlimpiade 2020Atlet Nasional IndonesiaMedali OlimpiadeOlimpiade 2020 Jepang

Berita Terkini