MotoGP

Termasuk 'Begal' Rossi, Ini 3 Dosa Marquez di MotoGP Argentina 2018

Senin, 9 April 2018 11:36 WIB
Penulis: Annisa Hardjanti | Editor: Ivan Reinhard Manurung
© INDOSPORT
Marc Marquez. Copyright: © INDOSPORT
Marc Marquez.

MotoGP Argentina memang terbilang menjadi laga terpanas perdana dalam kompetisi musim 2018 ini. Bagaimana tidak, baru mulai pun, sederet drama sudah hadir mengawali balapan. 

Sejumlah insiden mewarnai balapan yang dihelat di Sirkuit Termas de Rio Hondo pada Minggu (08/04/18) kemarin. Tanpa terduga, kemenangan dalam laga tersebut berhasil diraih oleh pembalap Inggris, Cal Crutchlow.

Di sisi lain, sederet pembalap papan atas justru terperosok di balapan kemarin. Tak banyak dari mereka yang mampu menghasilkan poin berarti usai berakhirnya laga.

Namun di samping itu semua, sosok pembalap Honda Marc Marquez paling menjadi sorotan tersendiri di kalangan pencinta balap motor pada Minggu (08/04/18) kemarin.

Pasalnya, dalam balapan kemarin, sederet kesalahan diperbuat oleh Marquez menyebabkan dirinya terpuruk. Sejumlah dosa bahkan membuat dirinya menjadi pusat perhatian, tak hanya dari fans-nya, namun juga pembalap lainnya.

Berikut INDOSPORT berhasil mengumpulkan 3 dosa Marc Marquez yang membuatnya terpuruk dan menjadi pusat perhatian di MotoGP Argentina 2018 kemarin:

3