9.3K
MotoGP
5 Alasan Kuat Marc Marquez Bakal Kuasai MotoGP Amerika 2018
© Mirco Lazzari gp/Bongarts/Getty Images
3. Catatan yang Tak Terpatahkan
Dalam lima musim terakhir, belum ada pembalap MotoGP yang mampu mematahkan rekor pencapaian Marquez di GP Austin. Bagaimana tidak, sejak tahun 2013, Marquez mampu mempertahankan kemenangan hingga musim 2017 lalu.
Rekor ini akhirnya mampu dijadikan modal oleh pembalap Honda tersebut optimistis dan mampu memberikan hasil yang positif di MotoGP Amerika 2018 akhir pekan nanti.