5.6K
MotoGP
Rahasia Johann Zarco Kunci Posisi Pertama di Kualifikasi MotoGP Prancis 2018
© INDOSPORT

Pembalap Yamaha Tech 3 Johann Zarco
Ungkapan
Usai menjadi yang terdepan dalam babak tersebut, Johann Zarco mengaku tidak tidak menyangka akan meraih posisi start terdepan dan bikin rekor lap sirkuit. Bahkan dirinya hanya berusaha untuk memacu motornya sekencang mungkin.
"Rasanya sangat hebat dan emosional untuk saya. Saya tidak berharap memiliki emosi ini selama kualifikasi di sini (Prancis). Pastinya, saya ingin cepat, tetapi ketika saya melihat (1 menit) 31,185 di papan, saya terkejut sendiri," jelas Zarco.