MotoGP

3 Pembalap MotoGP yang Ikuti Jejak Sang Ayah di Dunia Balap

Senin, 12 November 2018 18:17 WIB
Penulis: Tiyo Bayu Nugroho | Editor: Ivan Reinhard Manurung
© Mirco Lazzari gp/Bongarts/Getty Images
Mantan juara dunia MotoGP, Kenny Roberts Jr bersama Carmelo Ezpeleta. Copyright: © Mirco Lazzari gp/Bongarts/Getty Images
Mantan juara dunia MotoGP, Kenny Roberts Jr bersama Carmelo Ezpeleta.
Kenny Robert Sr. dan Jr.

Berkaca pada masa lalu, ada juga pembalap ayah dan anak sukses lainnya. Mereka dalah Kenny Robert Sr. (ayah) dan Kenny Robert Jr (anak). Sang ayah memiliki kontribusi besar dalam dunia MotoGP selama tiga dekade terakhir.

Kenny Robert Sr. pernah memenangkan kelas 500cc pada 1978-1980. Nama Kenny Robert Sr. sangat terkenal berkat duel amazingnya dengan Barry Sheene dan Freddie Spencer.

Kemudian kejayaan sang ayah mulai ditularkan ke anaknya, yakni Kenny Robert Jr. Pada tahun 2000 Kenny Robert Jr. berhasil meraih gelar juara pada ajang MotoGP.

Itulah kisah ayah dan anak yang sama-sama menggeluti dunia olahraga balap MotoGP. Tentu saja masih banyak kisah lainnya di Hari Ayah seperti ini.

Terus Ikuti Update MotoGP dan Berita Olahraga Lainnya di INDOSPORT.COM.