6.2K
MotoGP
Bukan di MotoGP Mandalika 2022, Duel Jorge Lorenzo-Valentino Rossi Akan Hadir di Balapan Mobil
© Steve Wobser/Getty Images
Jorge Lorenzo Akan Bersaing dengan Valentino Rossi di Balapan Mobil
“Tetapi, saya rindu dengan orang-orang dan perasaan untuk menjadi yang terkuat selama semusim dan tentu saya rindu emosi ketika memenangi juara seri dan menjadi juara dunia.”
“Tetapi, Anda tidak dapat memiliki semuanya dalam hidup. Memang sangat bagus ketika menjadi juara dunia dan ini artinya mimpi saya menjadi nyata. 18 tahun balap profesional, banyak kemenangan, banyak podium, posisi terdepan, dan juara dunia.”
“Saya suka berbicara soal motor. Tetapi saya punya rencana mencoba balap mobil dan akan ada di sana untuk mencobanya segera. Akan jadi sesuatu yang panjang, tetapi jika mungkin saya akan menghadapi Valentino Rossi lagi,” imbuh Lorenzo.
Baca Selengkapnya: Resmi! Mantan Juara Dunia Jorge Lorenzo Comeback ke MotoGP