5 Sosok Kunci Ducati yang Dicuri KTM untuk MotoGP 2023
Sosok selanjutnya adalah Alberto Giribuola yang sudah mengabdi selama 14 tahun bersama Ducati.
Bahkan dia pernah menjabat sebagai kepala kru Andrea Dovizioso di tim utama Ducati pada medio 2016-2020 lalu.
Selama menjadi kepala kru tim Dovizioso, dia berhasil membawa timnya duduk di posisi runner-up pada 2017, 2018 dan 2019. Dia juga sempat mengasuh tim Enea Bastianini.
1. Cristian Pupulin
Terakhir, adalah Cristian Pupulin, yang sangat lama sudah mengabdikan dirinya bersama Ducati, lebih tepatnya Ducati Corse.
Pupulin sendiri sudah cukup dikenal di kalangan tim-tim MotoGP, yang secara umum, sudah menjadi anggota tim Ducati selama 21 tahun.
Selama lebih dari dua dekade di Ducati, dia pernah bekerja sama dengan Nicky Hayden. Kini, Brad Binder akan merasakan tangan dingin seorang Pupulin.