4.8K
Lolos ke Babak Kedua, Ini Lawan Berat Anthony Ginting dan Jonathan Christie
© Humas PBSI

Anthony Ginting
Anthony Ginting
Tampil terlebih dahulu, pebulutangkis peringkat 12 dunia Anthony Ginting dengan mudah mampu mengalahkan lawannya asal Sri Lanka, Niluka Karunaratne, dua set langsung dengan skor 22-20, 21-12.
Meski begitu, pria 21 tahun itu mengaku sempat mengalami kesulitan dalam awal-awal pertandingan menghadapi Niluka.
"Tadi saya sempat masuk ke permainan lawan, jadi lebih banyak main bertahan daripada inisiatif menyerang," tukas Ginting.