14.6K
Jadwal Pertandingan Malaysia Open 2018 Hari Ini
© Humas PBSI
Hadapi Wakil China Taipei
Pada putaran perdana Malaysia Open 2018 ini, Tontowi/Liliyana akan menghadapi perwakilan dari Taiwan, Liao Min Chun/Chen Hsiao Huan.
Pertandingan ini pun cukup mudah bagi Tontowi/Liliyana jika melihat peringkat dunia. Pasalnya, Liao/Chen saat ini tidak masuk dalam 20 besar peringkat dunia ganda campuran. Sedangkan Tontowi/Liliayana berada di posisi ketiga.