59.7K
3 Fakta Pelatih Tunggal Putra Indonesia yang Dikritik Oleh Taufik Hidayat
© badmintonindonesia
Sosok Tegas
Selama berkarier menjadi pelatih tunggal putra Indonesia, Hendri dikenal sebagai sosok yang tegas dan disiplin. Hal itu turut diungkapkan oleh salah satu pebulutangkis tunggal putra Indonesia, Jonathan Cristie.
"Sekarang saya enggak punya pacar. Enggak boleh pacaran sama koh Hendry (Saputra – Kepala Pelatih Tunggal Putra PBSI), ha-ha-ha," beber Jonathan seperti dikutip dari laman PBSI.
Berikut Jadwal Lengkap Babak 8 Besar Piala Dunia 2018 Hari Ini, Jumat (06/07/18):
Terus ikuti berita terbaru INDOSPORT dengan topik: PIALA DUNIA 2018 RUSIA