Head to Head Jonatan Christie vs Tommy Sugiarto: Siapa Terkuat?

Jumat, 28 September 2018 17:54 WIB
Penulis: Luqman Nurhadi Arunanta | Editor: Cosmas Bayu Agung Sadhewo
© Humas PBSI
Jonatan Christie Copyright: © Humas PBSI
Jonatan Christie
Jojo Balaskan Dendam dengan Kemenangan Kontroversial

Pertemuan kedua Jojo dan Tommy terjadi tahun ini di turnamen Barfoot & Thompson New Zealand Open 2018 pada bulan Mei.

Jojo berhasil membalaskan dendam 3 tahun lalu dengan kemenangan yang berbau kontroversial. Di perempatfinal New Zealand Open 2018, Tommy kalah dengan skor 17-21 dan 5-14.

Pertandingan tersebut diwarnai dengan kejadian tidak terduga dan tidak disengaja. Tommy terkena pukulan bola di arah mata sehingga ia tidak mampu melanjutkan pertandingan.

Jojo akhirnya memenangkan pertandingan sebab Tommy memutuskan untuk retired. Jojo saat itu sukses tampil di final New Zealand Open 2018, meski setelah itu dikalahkan oleh Lin Dan.

3