Usai Indonesia Masters 2019, Ini Turnamen Bulutangkis di Februari
Kemudian pada akhir Februari tepatnya pada tanggal 26 hingga 3 Maret mendatang akan ada kompetisi Yonex German Open 2019 Super 300.
Sejumlah wakil Indonesia akan memperebutkan hadiah hingga 150.000 dolar Amerika Serikat. Berikut sederet wakil Indonesia yang akan turun.
Tunggal Putra:
Fikri Ihsandi Hadmadi dan Andre Marteen.
Tunggal Putri:
Fitriani, Ruselli Hartawan, Gregoria Mariska Tunjung, Yulia Yosephin Susanto, dan Lyanny Alessandra Mainaky.
Ganda Putra:
Berry Angriawan/Hardianto dan Sabar Karyaman Gutama/Frengky Wijaya Putra
Ganda Putri:
Greysia Polii/Apriyani Rahayu, Della Destiara Haris/Tania Oktaviani Kusumah, dan Rizki Amelia Pradipta/Ni Ketut Mahadewi Istarani.
Ganda Campuran:
Tontowi Ahmad/Winny Oktavina Kandow, Hafiz Faizal/Gloria Emanuelle Widjaja, Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti, Alfian Eko Prasetya/Marsheilla Gischa Islami, Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari, dan Andrei Adistia/Maria Febe Kusumastuti.
Terus Ikuti Update Bulutangkis dan Berita Olahraga Lainnya Hanya di INDOSPORT.COM.