2.6K
Soal Perubahan Skor ke 11x5, BWF Belum Minta Pendapat Pebulutangkis Dunia
© badminton
Skor 5x11 Pernah Ditolak Tahun 2018
Sebelumnya, proposal perubahan sistem penilaian telah dilakukan pemungutan suara di Bangkok pada 2018, tetapi tidak mendapatkan dukungan mayoritas dua pertiga yang dibutuhkan.
Dari 129 suara untuk perubahan sementara, sebanyak 123 yang sebagian besar negara Asia, menginginkan format skor 3x21 poin. Format ini berlaku sejak 2006 sampai saat ini.
Sementara itu, usulan perubahan skor 5x11 yang diajukan PBSI dan Maladewa telah mendapatkan dukungan dari Persatuan Bulutangkis Chinese Taipei dan Korea Selatan.
BWF bersikukuh bahwa sistem penilaian 5x11 dapat membantu membawa olahraga ke tingkat yang lebih tinggi meskipun beberapa pemain top telah menyuarakan penentangan mereka terhadap perubahan tersebut.