2.1K
Jegal Vito di Laga Simulasi PBSI, Jonatan Christie Pede Saingi Ginting
© Media PBSI
Harus Kompak
Bicara mengenai persaingan di sektor tunggal putra, Jonatan Christie mengaku tidak masalah karena mereka saling mendukung dan tetap kompak satu sama lainnya.
Saat ini, Jonatan Christie bersaing dengan peraih medali perunggu Olimpiade Tokyo 2020, Anthony Sinisuka Ginting, dan salah satu pemain tunggal yang sedang dalam performa terbaik, Shesar Hiren Rhustavito.
"Di kejuaraan beregu, kami tunggal putra dididik pelatih untuk saling mendukung. Siapa pun yang bertanding nantinya harus saling mendukung dan menjaga," ucap Jojo.
"Semoga semua tim terus diberi kesehatan, terhindar dari cedera sampai pertandingan nanti. Itu kunci menjaga kekompakan tim," pungkasnya.