2.4K
Terlibat Kontroversi Kamar Mandi, Tsitsipas ‘Sudah’ Mengantisipasinya di Indian Wells
© Julian Finney/Getty Images
Tsitsipas Terlibat Kontroversi Lain
Perhelatan Indian Wells Masters 2021 sejatinya digelar pada Maret 2020 dan 2021, tetapi baru terlaksana tahun ini karena pandemi Covid-19.
Hingga akhirnya melalui peraturan kesehatan yang ketat, Indian Wells Masters 2021 telaksana di tahun ini, termasuk pertimbangan vaksinasi bagi peserta.
Lantas, Tsitsipas pun menjadi sorotan dunia tenis karena beberapa waktu lalu dia bersikeras untuk menolak vaksinasi Covid-19. Namun petenis kelahiran 12 Agustus 1998 itu enggan memberikan pernyataan lebih lanjut. “Saya minta maaf, tetapi saya tidak bisa memberikan catatan medis saya,” jawab Stefanos Tsitsipas.