2.7K
Marco Materazzi Jadi Mood Booster Tim Putri Indonesia di Piala Uber 2020
Materazzi Juga Bertemu Greysia Polii
Marco Materazzi juga bertemu dengan peraih medali emas Olimpiade 2020 di Tokyo, Greysia Polii.
Pertemuan Greysia dan Materazzi dipastikan karena ada hubungannya dengan klub sepak bola Italia, Inter Milan.
Pasca meraih medali emas di Olimpiade, Greysia mengakui jika sudah menjadi fans Inter Milan sejak 1997.
Pengakuan itu pun rame di media sosial Twitter, dan mendapat respon dari jurnalis ternama di Eropa, Siavoush Fallahi.