INDOSPORT.COM - Berikut lima berita terpopuler di beranda INDOSPORT, yang paling banyak dibaca per Jumat (22/10/21) kemarin, mulai dari Isco gabung AC Milan hingga musuh Taufik Hidayat jadi pelatih.
1. Isco Gabung AC Milan
Raksasa Liga Italia, AC Milan ternyata diam-diam sudah merampungkan kesepakatan personal dengan gelandang Real Madrid, Isco.
Baca selengkapnya: Boom! Isco Ternyata Sudah Sepakat Gabung AC Milan
2. Duel Anders Antonsen vs Jonatan Christie Gagal
Anders Antonsen sepertinya harus menunda keinginannya berduel ulang dengan Jonatan Christie usai dirinya terhenti di babak 16 besar Denmark Open 2021, begitu juga Jojo yang terdepak di 8 besar.
Baca selengkapnya: Gagal Jumpa Jonatan Christie, Anders Antonsen Tersingkir di Denmark Open
3. Musuh Taufik Hidayat Latih Ganda Putri Australia
Pebulutangkis ganda putri Australia, Gronya Somerville semringah saat berkesempatan dilatih langsung oleh musuh bebuyutan Taufik Hidayat yakni Peter Gade.
Baca selengkapnya: Musuh Bebuyutan Taufik Hidayat, Gronya Somerville Semringah