4.3K
Praveen/Melati Dicoret dari Pelatnas? Ketum PBSI: Itu Biasa, Bukan Kontroversi
© Humas PP PBSI
Seleknas 2022 jadi Ajang Regenerasi
Perlu diketahui, PBSI saat ini tengah melakukan Seleksi Nasional (Seleknas) terhadap ratusan atlet bulutangkis muda dari seluruh Indonesia, 10-15 Januari 2022.
Bermain di Pelatnas PBSI di Cipayung, pemenang di tiap nomor dan kategori akan masuk ke Pelatnas, sebagai regenerasi untuk atlet yang degradasi tahun 2022 ini.
Usai Seleknas, Agung Firman Sampurna akan rapat bersama Kabid Binpres PBSI, Rionny Mainaky dan jajaran pelatih untuk memutuskan siapa yang promosi dan degradasi.
"Karena itu, proses promosi dan degradasi itu hal biasa, terjadi setiap tahun. Makanya saya minta proses promosi dan degradasi itu jangan jadi kontroversi," tuntas Agung.