Top 5 News: Kabar dari Korea Open 2022 hingga Dewa United Boyong Edwin van der Sar

Rabu, 6 April 2022 07:25 WIB
Penulis: Ilham Oktafian | Editor: Isman Fadil
© Maxx Wolfson/Getty Images
Son Wan-ho, pebulutangkis Korea Selatan dalam ajang Asian Games 2010 di Guangzhou, China Copyright: © Maxx Wolfson/Getty Images
Son Wan-ho, pebulutangkis Korea Selatan dalam ajang Asian Games 2010 di Guangzhou, China
Leo/Danie Lolos ke 16 Besar Korea Open 2022

4. Hasil Korea Open 2022: Dibantai di Set Pertama, Leo/Daniel Comeback dan Rebut Tiket 16 Besar

Berikut hasil 32 besar Korea Open 2022 hari ini, Selasa (05/04/22), di mana Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin yang sempat kewalahan di set pertama, akhirnya mampu menundukan wakil Jepang Hiroshi Okamura/Masayuki Onodera.

Bertanding di Palma Stadium, Suncheon, Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin berhasil menang dramatis lewat rubber game dengan skor 7-21, 21-13, 21-13.

Baca selengkapnya: Hasil Korea Open 2022: Dibantai di Set Pertama, Leo/Daniel Comeback dan Rebut Tiket 16 Besar

5. Korea Open 2022: Ajang Kembalinya Mantan Tunggal Putra Ranking 1 Dunia yang Sempat Pensiun

Putuskan kembali dari pensiun, mantan raja bulutangkis tunggal putra nomor satu dunia, Son Wan-ho, begitu dinantikan comebacknya di turnamen Korea Open 2022.

Sebelumnya, melansir instagram @son_wanho pada Minggu (03/04/22), Son Wan-ho baru menandatangani sponsor baru demi misinya kembali ke lapangan.

Baca selengkapnya: Korea Open 2022: Ajang Kembalinya Mantan Tunggal Putra Ranking 1 Dunia yang Sempat Pensiun