2.6K
Badminton Asia Championship 2022: Fajar/Rian Siap Lakoni Perang Saudara di Semifinal
© Grafis: Yuhariyanto/INDOSPORT.com

Jadwal semifinal Badminton Asia Championship 2022, Sabtu (30/04/22).
Jadwal Semifinal Badminton Asia Championship 2022
Selain laga wakil Indonesia seperti Fajar/Rian vs Pramudya/Yeremia hingga Praveen/Melati vs Zheng Siwei/Huang Yaqiong, banyak laga menarik lainnya di semifinal Badminton Asia Championship 2022.
Seperti adanya big match ganda campuran dari bertemunya Wang Yi Lyu/Huang Dong Ping vs Yuta Watanabe/Arisa Higashino.
Ada pula perang saudara dari sejumlah negara seperti Aaron Chia/Soh Wooi Yik dengan kompatriotnya, Goh Sze Fei/Nur Izzuddin .
Ganda putri Jepang juga menciptakan perang saudara dari bertemunya Yuki Fukushima/Sayaka Hirota vs Rin Iwanaga/Kie Nakanishi.
Baca selengkapnya: Jadwal Semifinal Badminton Asia Championship 2022: Praveen/Melati dan 2 Perang Saudara