Gagal Juara Taipei Open, ‘Pewaris’ Kento Momota Kodai Naraoka Dihibur Netizen Indonesia

Senin, 25 Juli 2022 10:00 WIB
Penulis: Ade Gusti | Editor: Isman Fadil
© Instagram @kodai_.0630
Kodai Naraoka, pebulutangkis tunggal putra asal Jepang Copyright: © Instagram @kodai_.0630
Kodai Naraoka, pebulutangkis tunggal putra asal Jepang
Kodai Naraoka Pernah Didepak Timnas Jepang

Keberhasilan pebulu tangkis tunggal putra Jepang, Kodai Naraoka menembus final Singapore Open 2022 dan Taipei Open 2022 terbilang tidak mudah.

Pasalnya, sepanjang perjalanan ia menjadi pemain bulu tangkis profesional, jalan yang Kodai Naraoka lalui penuh dengan jatuh bangun.

Bahkan, pebulu tangkis yang kini menempati ranking 38 BWF tersebut pernah sempat terdepak dari Timnas Jepang. T

Terdepaknya atau terdegradasinya Kodai Naraoka dari tim nasional Jepang tersebut terjadi pada tahun 2018 yang lalu.

Dilansir dari akun media sosial Twitter @badminton_fess, Kodai Naraoka menjadi salah satu pemain tunggal putra Jepang yang terdepak dari Timnas Jepang kala itu.

Baca selengkapnya: https://www.indosport.com/raket/20220724/kodai-naraoka-lawan-ginting-di-final-singapore-open-lalu-ternyata-pernah-didepak-dari-timnas-jepang

Baca selengkapnya: Kodai Naraoka, Lawan Ginting di Final Singapore Open Lalu Ternyata Pernah Didepak dari Timnas Jepang