Hasil Japan Open 2022: Langkah Bagas/Fikri Terhenti di Tangan Ganda Putra China

Kamis, 1 September 2022 13:25 WIB
Penulis: Yudha Riefwan Najib | Editor: Prio Hari Kristanto
© PBSI
Pasangan ganda putra Indonesia Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin di Japan Open 2022. Foto: PBSI Copyright: © PBSI
Pasangan ganda putra Indonesia Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin di Japan Open 2022. Foto: PBSI
Link Live Streaming Japan Open 2022

Berikut link live streaming Japan Open 2022, Kamis (1/9/22). Ada big match 11 wakil Indonesia, termasuk yang sedang on fire, Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin.

Turnamen bulutangkis Super 750 bertajuk Daihatsu Yonex Japan Open 2022 kembali berlanjut ke rangkaian babak 16 besar pada hari ini.

Mereka yang berjuang di Maruzen Intec Arena, Osaka, Jepang, bakal saling sikut demi merebut tiket ke babak delapan besar. Link live streaming Japan Open 2022 tersedia di akhir tulisan ini.

Dari rilis resmi BWF, Jonatan Christie dan Gregoria Mariska akan menjadi 2 wakil Indonesia yang mengawali perjuangan di babak 16 besar.  Mereka tampil bersamaan di court berbeda pada pukul 08.00 WIB.

Jonatan Christie yang tampil di court 1, akan menantang ‘kembaran’ Taufik Hidayat, yaitu Kenta Nishimoto. Sedangkan Gregoria Mariska akan menantang wakil Chinese Taipei, Pai Yu Po.

Baca Selengkapnya: Link Live Streaming Japan Open 2022 : Bertabur Laga Uji Nyali, Leo/Daniel Jumpa Duo Korea Selatan