Segini Hadiah Uang Jika Juara di Singapore Open 2023 dan Poin Ranking BWF yang Didapat

Selasa, 6 Juni 2023 00:26 WIB
Editor: Juni Adi
© PBSI
Gregoria Mariska Tunjung di BWF World Tour Finals 2022. (Foto: PBSI) Copyright: © PBSI
Gregoria Mariska Tunjung di BWF World Tour Finals 2022. (Foto: PBSI)
Daftar Uang yang Didapat dari Singapore Open 2023

Untuk Singapore Open 2023 ini semua peserta akan mendapatkan poin dan juga hadiah uang tunai, baik yang tumbang di babak 32 besar, hingga sang juara akan mendapatkan hadiah berupa uang jutaan. 

Selain itu juga poin yang akan didapat, juga langsung mendapatkan tambahan poin yang sangat banyak. Sehingga sangat efektif menaikkan rangking di BWF Super Series. 

Berikut Hadiah Uang Masing-masing Nomor di Thailand 2023:

Hadiah Uang Tunai Sektor Tunggal

Juara mendapat hadiah USD 59.500 atau sekitar Rp887 juta

Runner Up mendapat hadiah USD 28.900 atau sekitar Rp430,8 juta

Semifinal mendapat hadiah sebesar USD 11.900 atau sekitar Rp177,4 juta

Perempat final mendapat hadiah sebesar USD 4.675 atau sekitar Rp69,6 juta

Babak 16 besar mendapat hadiah sebesar USD 2.550 atau sekitar Rp38 juta

Babak 32 besar mendapat hadiah USD 850 atau sekitar Rp12,6 juta

Hadiah uang Pemain Ganda

Juara mendapat hadiah USD 62.900 atau sekitar Rp937,7 juta

Runner Up mendapat hadiah USD 29.750 atau sekitar Rp443,5 juta

Semifinal mendapat hadiah sebesar USD 11.900 atau sekitar Rp177,4 juta

Perempat final mendapat hadiah sebesar USD 5.312 atau sekitar Rp79,2 juta

Babak 16 besar mendapat hadiah sebesar USD 2.762 atau sekitar Rp41 juta

Babak 32 besar mendapat hadiah USD 850 atau sekitar Rp12,6 juta

Poin yang Didapat Tampil di Singapore Open 2023:

Juara: 11.000 poin

Runner up: 9.350 poin

Semifinal: 7.700 poin

Perempat final: 6.050 poin

Babak 16 Besar: 4.320 poin

Babak 32 Besar: 2.660 Poin