3.2K
Ramai Inisial Nama Anak Kevin Sanjaya Saat Usia Kehamilan Valencia Tanoe 18 Minggu
© Morde
Tebakan Netizen Soal Nama Anak Kevin dan Valencia
Menindaklanjuti soal inisial nama anak Kevin Sanjaya yang telah diungkapkan sebelumnya oleh Valencia Tanoesoedibjo.
Netizen lantas memberikan beragam respon di unggahan foto pada akun Instagram resmi milik Valencia, yang kebanyakan menebak nama.
"Mau nebak Baby Alencya bukan ci?" ungkap @jci***
"Kalau aku baby Aline," timpal @sum***
"Ci, mo nanya nama Avencia ada nggak sich?," tanya @nan***
Selain itu, banyak dari netizen yang mendoakan soal kesehatan Valencia Tanoesoedibjo karena sedang mengandung anak dari Kevin Sanjaya.
"SEHAT SELALU CI DAN BABY NYA," tulis @asi***
"Sehat selalu bumilku," tambah @irm***
"Cantiknya bumilku, sehat2 ci," beber @lia***
"Ci valen agak kurusan.. tetap cantik.. sehat2 dan di berkati selalu," ujar @sil***