20.1K
WAGs, Ini Para Ratu Perkasa di Balik Keganasan Bhayangkara FC di Liga 1
Lelhy Arief, istri Ilija Spasojevic
Nah, yang satu ini INDOSPORT yakin udah pada kenal ya. Lelhy Arief tak hanya cantik namun juga aktif di organisasi masyarakat Asosiasi Ibu Menyusui Indonesia (AIMI). Duh, sudah kece, berbudi pekerti luhur pula. Pantes sang pencetak hattrick di laga Bhayangkara FC vs Madura United, Spaso, tergila-gila pada wanita satu ini.
Lelhy juga berprofesi sebagai model kosmetik wanita. Gak heran jika wajahnya kinclong banget dan dia juga bisa menyelaraskan tata rias yang terpulas di mukanya.