Pelatih Timnas Indonesia Luis Milla memanggil 4 pemain dari Persija Jakarta. PSSI juga sudah mengirimkan surat pemanggilan kepada klub-klub terkait nama-nama yang diinginkan Luis Milla untuk mengikuti pelatihan dan harus bergabung selambat-lambatnya pada 14 November mendatang.
Keempat pemain ini tentunya dianggap memiliki andil besar dalam tim berjuluk Macan Kemayoran tersebut selama berjibaku di ajang Gojek Traveloka Liga 1 musim ini.
Baca Juga
- Buat Rekor Baru di Liga 1, Kiper Ini Tak Dipanggil Luis Milla
- Termasuk 3 Penggawa Timnas U-19, Luis Milla Panggil 33 Pemain Untuk Lakoni Tiga Uji Coba
- 3 Profil Pemain Bali United yang Dipanggil Luis Milla
- Ungkapan 'Pede' Spasojevic Dipanggil Luis Milla ke Timnas Indonesia
- Hasil Pantauan Luis Milla, Bintang Muda PSM Dipanggil ke Timnas
Tidak mengherankan jika karena peranan dari keempat pemain ini sukses membawa tim Ibu Kota Indonesia tersebut berhasil mengakhiri musim Liga 1 di posisi 10 besar atau tepatnya saat ini berada di urutan keenam klasemen sementara.
Lalu siapa sajakah keempat pemain itu? Berikut ini INDOSPORT akan mengulasnya: