14.1K
Tak Hanya Setya Novanto, Para Pesepakbola ini Juga Miliki Rumah Mewah
© INDOSPORT
Cristiano Ronaldo
Pernah menjadi pemain termahal dunia membuat Cristiano Ronaldo bergelimang harta. Dengan gaji yang tinggi dari Real Madrid, serta ditambah penghasilan sebagai bintang iklan, membuat pundi-pundi uang ROnaldo melimpah. Dengan uang yang banyak, CR7 bisa membeli apa saja termasuk rumah mewah.
Salah satu rumah mewah yang dimiliki Ronaldo berada di La Finca Villa, Kota Madrid, Spanyol. Rumah yang dilaporkan bernilai 5,4 juta Euro atau sekitar Rp80,6 miliar ini tak cuma dilengkapi kolam renang, tapi bahkan sebuah lapangan sepakbola.