93.6K
Piala Dunia 2018
5 Negara yang Miliki Pendukung Seksi di Piala Dunia 2018
© INDOSPORT
Argentina
Soal prestasi, Argentina juga tak kalah dengan Jerman. Argentina telah merengkuh 2 gelar Piala Dunia dan 14 kali juara Amerika Latin.
Timnas Argentina juga tak hanya dikenal dari prestasinya, namun juga suporter-suporter wanitanya yang memiliki pesona latin luar biasa. Mereka selalu tampil cantik nan seksi kala mendukung timnasnya bertanding.
© bola.net
Fans Cantik Timnas Argentina