48.8K
Liga Indonesia
Head to Head Dua Stadion Kebanggaan Persib Bandung

Pemandangan
Dari segi pemandangan, kedua stadion ini tak jauh berbeda. Hamparan persawahan hijau menjadi pemandangan di sekitar kedua stadion ini berada. Namun ada sedikit perbedaan.
Di Stadion Si Jalak Harupat, terdapat lebih banyak bidang sawah, selain itu di sekitar Si Jalak Harupat dilengkapi beberapa fasilitas olahraga lain. Sedangkan untuk Stadion GBLA, selain sawah, juga terdapat pemukiman warga tak jauh dari lokasi stadion.