Liga Spanyol

5 Alasan Barcelona Rekrut Bintang Muda Palmeiras

Jumat, 12 Januari 2018 17:43 WIB
Editor: Agus Dwi Witono
© The Sun
Yerry Mina. Copyright: © The Sun
Yerry Mina.
Proyeksi Masa Depan

Yerry Mina lahir di Guachené, Caucasus, Kolombia pada 23 September 1994. Dengan usianya yang masih 23 tahun, perkembangan karier dan teknik Mina masih sangat besar untuk terus berkembang.

Mina sendiri dipastikan akan memperkuat Kolombia di Piala Dunia 2018. Tambahan pengalaman ini akan menjadi keuntungan bagi Barcelona. Mental Mina makin terasah dalam menghadapi laga-laga krusial.

Mina bakal menjadi andalan Barcelona setidaknya dalam kurun 7-8 tahun ke depan. Dengan harga 'hanya' 191 miliar rupiah, Barcelona pasti akan mendapat keuntungan berlipat jika melepas pemain muda ini kelak di kemudian hari.

1