Berikut ini lima berita terpanas INDOSPORT hari ini, Jumat (26/01/18).
1. Marko Simic: Jangan Panggil Saya Kosim!
Bomber anyar milik Persija Jakarta, Marko Simic merasa keberatan bila dipanggil dengan sebutan Kosim. Dia merasa risih bila ada yang memanggilnya dengan sebutan tersebut.
Baca selengkapnya: Marko Simic: Jangan Panggil Saya Kosim!
2. Viral, Wasit Ini Hentikan Pertandingan Kala Adzan Berkumandang
Ada kejadian menarik yang terjadi di pertandingan antara Al Feiha berhadapan dengan Al Fateh di Stadion King Salman, Al Majma'ah, pada Rabu (24/01/18) kemarin. Pasalnya, mantan wasit Liga Primer Inggris, Mark Clattenburg yang memimpin pertandingan menghentikan laga kala Adzan berkumandang.
Baca selengkapnya: Viral, Wasit Ini Hentikan Pertandingan Kala Adzan Berkumandang
3. Lolos ke Semifinal, Suporter Barcelona Ejek Cristiano Ronaldo
Usai laga, mereka pun mengejek megabintang Real Madrid, Cristiano Ronaldo, dengan menyanyikan "CR7 where he is, where he is CR7," saat meninggalkan stadion.
Baca selengkapnya: Lolos ke Semifinal, Suporter Barcelona Ejek Cristiano Ronaldo
4. Meski Sudah Minta Maaf, Ribuan Netizen Indonesia Tetap Serang Komentator Thailand
Bermaksud untuk menghibur dan tampil beda saat memandu sebuah pertandingan, tiga komentator asal Thailand ini justru harus menerima kenyataan pahit, lantaran dirinya mendapat banyak hujatan.
Baca selengkapnya: Meski Sudah Minta Maaf, Ribuan Netizen Indonesia Tetap Serang Komentator Thailand
5. Bendera Indonesia 'Mempercantik' Motor Baru Rossi dan Vinales
Gambar bendera Indonesia tersebut terletak di area kanan motor keduanya, tepat berada di samping tulisa motto Yamah Indonesia, "Semakin di Depan". Tentu saja, kehadiran bendera tersebut akan semakin membawa nama Indonesia di dunia balap internasional.
Baca selengkapnya: Bendera Indonesia 'Mempercantik' Motor Baru Rossi dan Vinales