Liga Europa

Deretan Fakta Jelang Pertemuan AC Milan vs Arsenal di Liga Europa

Sabtu, 24 Februari 2018 11:56 WIB
Penulis: Fery Andriawan | Editor: Prio Hari Kristanto
© Claudio Villa/Getty Images
Ibrahimovic saat masih berseragam AC Milan Copyright: © Claudio Villa/Getty Images
Ibrahimovic saat masih berseragam AC Milan
Rekor pertemuan AC Milan vs Arsenal

Duel AC Milan vs Arsenal dalam enam pertandingan terakhir berjalan imbang. Masing-masing klub mengoleksi dua kemenangan dan dua hasil imbang. Kemenangan besar untuk kubu Rossoneri terjadi pada tahun 2012 dengan skor 4-0. Di sisi lain, Arsenal juga meraih hasil besar melawan AC Milan dengan melesakan tiga gol tanpa balas di tahun yang sama.

(15/02/12) Liga Champions  Babak 16 Bersar: AC Milan 4-0 Arsenal 

(06/03/12) Liga Champions Babak 16 Besar: Arsenal 3-0 AC Milan

(04/03/08) Liga Champions  Babak 16 Besar:  AC Milan 0-2 Arsenal 

(20/02/08) Liga Champions  Babak 16 Besar:  Arsenal 0-0 AC Milan 

(08/02/95) Final Super Eropa: AC Milan 2-0 Arsenal 

(01/02/95) Final Super Eropa: Arsenal 0-0 AC Milan