Liga Indonesia

Sebelum Gabung Arema FC, Bozovic Nyaris Gabung Man City Jika Tak Digagalkan Pemain Ini

Kamis, 8 Maret 2018 11:01 WIB
Kontributor: Ian Setiawan | Editor: Juni Adi
© INDOSPORT/Ian Setiawan
Balsa Bozovic. Copyright: © INDOSPORT/Ian Setiawan
Balsa Bozovic.

Jelang ditutupnya bursa transfer Liga 1, Arema FC terus mencari sosok pemain baru unutk memperkuat materi pemainnya. Yang terbaru, klub berjuluk Singo Edan ini telah resmi kedatangan gelandang anyar, Balsa Bozovic.

Bozovic memang sedikit kurang familiar bagi para pecinta sepakbola nasional. Hal ini karena kariernya baru dimulai tahun ini, setelah lama berkiprah di Liga Utama Montenegro.

Kendati demikian, Arema FC bukan lah tim pertama yang diperkuat playmaker berusia 30 tahun itu di tanah air. Sebelumnya, Balsa sempat berseragam Persela Lamongan, namun hanya mencicipi tiga caps sebelum kompetisi ISL terhenti di musim 2015 silam.

5