46.3K
Bola Internasional
7 Pesepakbola Dunia yang Mantap Ucapkan Syahadat
© thetelegraph.co.uk
Emmanuel Adebayor
Di bulan Ramadhan 2017 lalu, Adebayor memutuskan untuk hijrah sebagai seorang muslim. Mantan pemain Arsenal itu memilih masuk islam karena menurutnya ia merasa lebih tenang saat menjadi muslim.
Prosesi pemain yang kini berusia 34 tahun itu diabadikan lewat rekaman video saat ia menyebut dua kalimat syahadat.