Liga Inggris

Terungkap! Ini Alasan Pogba Dicoret dari Skuat Manchester United

Sabtu, 10 Maret 2018 22:03 WIB
Editor: Matheus Elmerio Giovanni
© getty images
Paul Pogba mengalami cedera dalam laga kontra Basel di babak grup A Liga Champions 2017/18. Copyright: © getty images
Paul Pogba mengalami cedera dalam laga kontra Basel di babak grup A Liga Champions 2017/18.

Manchester United menjamu Liverpool di laga lanjutan pekan ke-30 Liga Primer Inggris di Stadium Old Trafford, Sabtu (10/03/18) malam. 

Sebagai tim tuan rumah, Manchester United berhasil memenangkan pertandingan dengan skor 2-1 atas Liverpool.

Namun, di awal pertandingan ini banyak fans Manchester United yang kaget melihat susunan pemain pilihan Jose Mourinho.

Tidak ada nama Paul Pogba di samping Nemanja Matic yang biasanya diduetkan di depan lini pertahanan Manchester United.

2.6K