7.6K
Bursa Transfer
Persebaya Bantah Akan Kedatangan Striker Muda Bayern Munchen
© Fitra Herdian Ariestianto/INDOSPORT

Persebaya Surabaya.
Ditawarkan Striker Portugal
Selain Evina, Persebaya juga dilaporkan mendapat tawaran dari salah satu agen pemain yang menyodorkan striker berpaspor Portugal. Catatan karier pemain itu disebut cukup mentereng, sebab sempat menghuni beberapa klub raksasa di negaranya. Hanya saja, kabar tersebut masih dirahasiakan manajemen Persebaya.
Di sisi lain, Persebaya saat ini baru memiliki dua pemain asing di posisi bek tengah dan gelandang serang. Mereka adalah Otavio Dutra dan Robertino Pugliara. Artinya tim Bajul Ijo masih bisa menambah dua pemain asing yakni satu pemain non Asia dan satu Asia.