46.1K
Liga Champions
5 Stadion Terkecil yang Pernah Menggelar Pertandingan Liga Champions
© stadiumdb.com
Stadion Ljudski Vrt - NK Maribor
NK Maribor sebenarnya mulai bersaing di kualifikasi Liga Champions pada musim 2000/01. Namun mereka baru bisa masuk ke fase grup pada musim 2014/15 dan tergabung bersama Chelsea, Schalke, dan Sporting Lisbon.
Dan yang menjadi venue untuk Maribor menggelar laga kandang adalah Stadion Ljudski Vrt. Stadion yang dibangun pada tahun 1952 ini hanya berkapasitas sekitar 12.435 penonton.