5.3K
Liga Inggris
Firmino Sebut Pemain-pemain Terbaik di Tiap Klub Top Inggris
© Catherine Ivill/GettyImages
Dari Klub-klub London
Kemudian pemain asal Brasil tersebut menyebutkan pemain-pemain dari tim London.
"Moussa Sissoko dan Mousa Dembele di Totenham," tuturnya.
"Willian dan Eden Hazard di Chelsea, Mesut Ozil di Arsenal."
Satu nama mengejutkan dalam daftar ini adalah sayap Spurs, Moussa Sissoko. Sebab pemain Prancis tersebut hanya mengumpulkan dua gol dan dua assists dari 42 penampilan bersama The Lilywhites musim ini.