Liga Spanyol

Mulai Tak Betah di Madrid, Isco Diminta Hijrah ke Atletico

Kamis, 29 Maret 2018 07:11 WIB
Editor: Juni Adi
© Getty Images
Isco Alarcon Copyright: © Getty Images
Isco Alarcon
Tampil Gemilang Bersama Spanyol

Meski jarang tampil bersama Real Madrid, tak membuat pelatih Timnas Spanyol, Julen Lopetegui kehilangan kepercayaan kepadanya.

Benar saja, gelandang berusia 25 tahun itu tampil gemilang dengan mencetak tiga gol atau hattrick saat Spanyol menghancurkan Argentina di laga uji coba dengan skor 6-1 beberapa waktu lalu. 

322